Satbrimob Polda Banten Lakukan Gladi Sertijab Kapolda

    Satbrimob Polda Banten Lakukan Gladi Sertijab Kapolda

    Serang – Beberapa Perwira dan Anggota Satbrimobda Banten melaksanakan kegiatan Gladi  dalam rangka persiapan Sertijab Kapolda Banten di lapangan Apel Kapolda Banten, Selasa (17/10).

    Gladi dipimpin oleh Danyon A Pelopor  Kompol Septiono Dan diikuti oleh para Perwira Satbrimobda Banten serta anggota Satbrimobda Banten. 

    Dansat Brimob polda Banten Kombes Pol Dede Rojudin, S.I.K., M.H., Mengatakan Semua pelaksanaan rangkaian gladi ini digelar dengan harapan pada hari pelaksanaan Sertijab nanti dapat dilaksanakan dengan hasil yang maksimal.

    Disamping itu Wadansat Brimob Polda Banten AKBP Hadi Saepul Rahman memberikan pengarahan tentang hasil pelaksanaan gladi  upacara sertijab ini. menilai latihan gladi ini sudah baik dan maksimal, namun perlu  ditingkatkan lagi pada pelaksanaan sertijab nanti.

    brimob banten
    Ayu Amalia

    Ayu Amalia

    Artikel Sebelumnya

    Wujud Empati dan Kepedulian, Brimob Banten...

    Artikel Berikutnya

    Satbrimob Polda Banten Bagikan Air Bersih...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Dompet Dhuafa dan Bapperida Kota Bogor Kolaborasi Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat Kampung Pabuaran
    Mengenal Produk Olahan Jamur Tiram Krispi dan Teri Balado Khas PKBM Alfawaz Sobang
    Bhabinkamtibmas Pondok Benda Sambangi Cluster Harmonia, Jaga Kamtibmas Tetap Kondusif
    Pesona Green House Kelurahan Jurang Mangu Timur, Ciptakan Suasana Asri dan Tingkatkan Etos Kerja

    Ikuti Kami